MENGGUNAKAN FUNGSI POWER CLIP PADA COREL X7

saya akan mencoba menjelaskan bagaimana menggunakan fasilitas power clip pada corel draw :

1. Persiapkan lembar kerja baru
2. Import gambar / drag gambar kedalam lembar kerja baru, sebagai contoh saya akan menggunakan gambar pinguin























3. buat object bangun dengan fasilitas toolbox disamping kiri, kali ini saya akan menggunakan Rectangle Tool, seperti pada gambar dibawah ini :





















4. pilih gambar yang akan dimasukkan kedalam object bangun yang sudah dibuat, kemudian klik menu object lalu pilih PowerClip selanjutnya pilih Place Inside Frame...















5. selanjutnya muncul tanda panah hitam besar, arahkan tanda panah tersebut kedalam object bangun yang sudah kalian buat















6. kemudian klik pada bagian dalam object bangun tersebut
7. lalu kita bisa lihat hasilnya
















8. untuk mengeditnya kembali agar gambar tidak terpotong maka caranya yaitu klik kanan lalu pilih Edit PowerClip (atau bisa diklik 2X dalam object bangun)



















 9. kemudian sesuaikan menurut selera kalian sendiri-sendiri, setelah selesai kita klik kanan kemudian klik Finish Editing this Level




















10. nah sekarang jadi, sebuah gambar pinguin masuk kedalam frame yang telah kita buat tadi...




















Lebih jelasnya bisa kalian lihat dalam youtube kmi dibawah ini link nya....

Selamat mempelajari tutorial dari kami...
SEMOGA BERMANFAAT

Komentar

Postingan populer dari blog ini

FUNGSI TOOLBOX COREL DRAW X7

CARA EXPORT LAYER COREL KE LAYER PHOTOSHOP